Inggris adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya. Kota yang dibangun oleh orang Romawi pada masa lampau. Penduduk London terdiri dari berbagai macam etnik, budaya, dan agama, serta berbicara dalam hampir 300 bahasa, yang menjadikannya kota paling kosmopolitan dan dinamis di dunia. Penduduk London biasa menyebut dirinya Londoner.
London Tower Bridge juga merupakan salah satu tujuan wisata utama di London. menawarkan pemandangan yang indah dan romantis sehingga bisa menjadi tempat yang sangat direkomendasikan untuk berlibur dan menikmati keindahan bangunan dan arsitektur yang indah nan megah. di Tower Bridge ini juga sering diadakan exhibition dimana kita bisa menelusuri sejarah tentang jembatan itu sendiri dan bertemu dengan para teknisi dari salah satu jembatan ternama di dunia.
di London saat ini aka diadakan acara tahunan yang dinamakan London Calling dimana semua warga disana mengadakan seperti festival dan lomba-lomba yang terkenal di Inggris. terbuka untuk umum dan juga dimeriahkan oleh beberapa artis dunia dan dalam negri(Inggris) sehingga acara ini sangatlah ditunggu-tunggu oleh warga disana. London juga merupakan basis berbagai organisasi, institusi dan perusahaan yang berpengaruh di dunia. London juga merupakan percampuran antara tradisi dan teknologi, serta salah satu tujuan wisata utama. London termasuk salah satu kota besar di dunia. London juga sangat berkembang dalam berbagai bidang seperti finansial, komunikasi, dan seni. London juga memiliki berbagai kastil, museum, teater, gedung konser, galeri, bandara, stadion olah raga, dan istana.
Buckingham Palace merupakan bangunan resmi tempat tinggal ratu Inggris. biasa digunakan untuk menerima tamu negaran upacara, dan kegiatan resmi bagi keluarga kerajaan. Buckingham Palace dibuat pada tahun 1705. bagi anda yang sedang berlibur di London anda bisa mengabadikan momen di lokasi tersebut namun tidak bisa masuk ke dalam karena tidak digunakan untuk umum atau kunjungan wisata seperti tempat lain yang ada di Inggris. anda juga bisa mengabadikan foto bersama para penjaga istana tetapi jangan heran jika mereka seperti patung karena memang tugasnya hanya untuk mematuhi perintah dari ratu atau penghuni dalam istana.
London Aquarium merupakan aquarium terbesar di London. menampung sekitar lebih dari 500 jenis spesies yang berbeda dan dipadukan dengan 14 tema yang berbeda ditiap bagian didalam gendung aquarium tersebut. anda bisa mengabadikan momen-momen menyenangkan dan tak terlupakan memberi makan para ikan disana dan juga terdapat 3 lantai dari bangunan tersebut. dijamin anda tidak akan bisa memalingkan pandangan anda dari tempat itu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar